




Harga Emas Antam Hari Ini Jadi yang Termahal Sepanjang Sejarah
Jakarta - Harga emas Antam hari ini kembali melonjak sangat tinggi, melanjutkan tren kenaikan sejak akhir pekan kemarin. Harga emas Antam 24 karat naik Rp 29.000 per gram dan berada di level Rp 2.631.000 per gram.
Sebelumnya harga emas tertinggi sempat berada di level Rp 2.605.000 pada Sabtu (27/12/2025) kemarin. Setelahnya nilai logam mulia ini juga telah menyentuh Rp 2.602.000 pada Sabtu (10/1/2026).
Berdasarkan situs Logam Mulia Antam, Senin (12/1/2026), satuan harga emas hari ini yang terkecil ukuran 0,5 gram berada di angka Rp 1.365.500. Sementara harga emas 10 gram dijual dengan harga Rp 25.805.000 dan ukuran emas terbesar yakni 1.000 gram (1 kg) dibanderol Rp 2.571.600.000.
Baca artikel detikfinance, "Pecah Rekor! Harga Emas Antam Hari Ini Jadi yang Termahal Sepanjang Sejarah" selengkapnya https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-8302770/pecah-rekor-harga-emas-antam-hari-ini-jadi-yang-termahal-sepanjang-sejarah.
Download Apps Detikcom Sekarang https://apps.detik.com/detik/
Yang Menarik Buat Kamu

Iran Dilanda Demo Besar-besaran, Netanyahu Anggap Demonstran Berani
Tel - Perdana Menteri (PM) Israel, Benjamin Netanyahu, melontarkan pujian untuk keberanian para demonstran di Iran, saat unjuk rasa besar-besaran mengguncang...

Tren Smart City 2026: Peran Cloud Computing dalam Tata Kelola Kota Cerdas
Malang - Di tahun 2026 ini, jika kita menengok ke belakang, satu dekade terakhir adalah perjalanan panjang eksperimentasi Smart City di Indonesia. Kita telah...

Kecerdasan Buatan Semakin Mendominasi, AI Jadi Pendorong Utama Transformasi Digitalent
Perkembangan kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI) semakin menunjukkan perannya sebagai teknologi kunci dalam transformasi digital di berbagai sektor....